Kamis, 26 September 2013

Dampak pornografi di usia dini



Bak virus, pornografi kini telah menjalar kemana-mana, bahkan dengan rekayasa teknologi diam-diam tontonan ‘panas’ itu merasuk ke dalam kehidupan keluarga termasuk anak-anak.
Ketika pornografi meracuni pikiran anak, maka ia bisa membahayakan pertumbuhannya. Dampak buruk yang timbul adalah:      
  1. Mengganggu perkembangan mental anak. Ketika anak terus-menerus memikirkan pornografi, kondisi ini bisa melemahkan daya pikir, sehingga prestasi sekolah menurun. 
  2. Dapat memancing agresivitas seksual dan melemahkan daya tahan terhadap rangsangan seksual sehingga memicu perilaku seks bebas saat beranjak remaja.
  3. Anak bisa cenderung antisosial, tidak setia dan senang melakukan kekerasan domestik.

0 komentar:

Posting Komentar

 

Gembel Ceria Template by Ipietoon Cute Blog Design